Bolamania90.com – Shin Tae-yong Lebih Pilih Lawan Jepang di 8 Besar Piala Asia U-23 ketimbang Korea Selatan
Timnas Indonesia U-23 selangkah lagi menembus babak delapan besar Piala Asia U-23 2024. Skuad Garuda Muda tinggal membutuhkan satu poin lagi di Grup A.
Komang Teguh dan kawan-kawan hanya memerlukan hasil seri ketika bertemu Yordania pada Minggu (21/4/) di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha dalam matchday terakhir Grup A